Selasa, 05 April 2011

Jaring - Jaring Bangun Ruang

Saluut untuk anak -anak kelas V. Kalian memang luar biasa. Berikut ini hasil penemuan kalian tentang jaring- jaring bangun ruang.

A. Jaring - Jaring Kubus



Gambar - gambar disamping adalah beberapa gambar jaring - jaring kubus. Dapatkah kalian menentukan dan menggambar jaring- jaring kubus selain dari gambar disamping????? Ayo kita bereksperimen! Selamat mencoba.




 Waspadalah !. Gambar - gambar di bawah ini  bukan jarng - jaring kubus. Tahukah kalian dimana salahnya.











B. Jaring - jaring Balok

C. Jaring - jaring Prisma Tegak Segitiga

D. Jaring- jaring Limas segi tiga

E. Jaring -jaring limas segi empat
F. Jaring- jaring tabung





3 komentar:

  1. bisa dibantu buk guru"
    saya ada soal mengenai ini

    Gambarlah jaring2 bangun ruang:
    1. kubus dengan panjang rusuk 3 Petak
    2. kubus dengan panjang rusuk 4 Petak
    3. Balok dengan panjang 3 Petak, lebar 2 petak dan tinggi 1 petak
    4. Balok dengan panjang 4 Petak, lebar 3 petak dan tinggi 2 petak

    soal yang ke2 :
    Gambarkan Jaring2 bangun ruang masing2 5 dengan berbeda....
    1. kubus dengan panjang rusuk 1cm
    2. kubus dengan panjang rusuk 2cm
    3. balok dengan panjang rusuk 2cm dan tinggi 1cm
    4. balok dengan panjang 6cm, lebar 3cm dan tinggi 2cm

    saya berterima kasih bila ada waktu memposting jawaban ini" semoga bermanfaat buat anak2 bangsa

    BalasHapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  3. Terima kasih bu..
    sangat bermanfaat...

    BalasHapus